Selasa, 16 November 2010

Perbedaan Sistem Operasi Dan Bios

Berikut ini adalah perbedaan antara 2 Sistem Operasi :

Sistem Operasi
1. Memory penyimpanan adalah RAM.
2. Sistem Operasi temporer.
3. Media penyimpanan adalah Harddisk,disket,dll.
4. Sistem Operasi dapat mengatur sistem kerja.
5. Sistem Operasi itu perantara.

BIOS (Basic Input Output System)
1. Memory penyimpanan adalah ROM.
2. Bersifat permanen (Tetap).
3. Mengatur beberapa konfigurasi dasar dalam komputer.
4. Mengatur keyboard,tampilan layar dan peripheral yang lain.
5. BIOS bukan perantara program aplikasi.

3 komentar:

  1. sangat membantu (y). Terimakasih :)

    BalasHapus
  2. Thank you yah bantu banget nih

    BalasHapus
  3. Merkur Gold Strike Safety Razor - FEBCASINO
    Merkur's Gold https://septcasino.com/review/merit-casino/ Strike Safety septcasino Razor, Merkur Platinum 출장샵 Edge Plated Finish, German, Gold-Plated, Satin Chrome Finish. https://febcasino.com/review/merit-casino/ Merkur has a more casino-roll.com aggressive looking,

    BalasHapus